Liburan Keluarga ke Jogja? Ke Gembira Loka Yogya Saja, Dijamin Gembira!
Nama Gembira Loka Yogya tentu sudah masyhur di antara nama kebun binatang lainnya. Kebun binatang yang terletak di kota Jogja ini memiliki bermacam satwa yang terawat dengan baik. Tidak hanya itu, banyak pengalaman menyenangkan yang akan anda dapatkan ketika berkunjung ke Gembira Loka, tidak hanya melihat satwa asli dari dekat, tapi juga terdapat banyak kesempatan … Read more